Pages

Rabu, 18 Januari 2012

Basket Putra Kalah Telak Dari MAN Teluk Kuantan






Basket Putra SMK N 2 Teluk Kuantan yang terdiri dari pemain kelas X semuanya Kalah Telak Dari MAN Teluk Kuantan pada partani perdana HSBL Kuantan Singingi/Kuansing. Sangat kelihatan bahwa basket putra SMK N 2 Teluk Kuantan yang masih kelas X ini tidak mampu mengimbangi tim putra MAN Teluk Kuantan.

Hasil latihan selama ini belum menunjukkan bentuknya, kemungkinan masalah keseriusan. Karena kalau dilihat dari frekuensi latihan merekan latihan terus-menerus, tinggal lagi keseriusan dalam latihan.

Skor akhir 22 : 47 untuk kemenangan tim basket putra MAN Teluk Kuantan. Kelihatan bahwa MAN teluk kuantan bermain dengan efektif, setiap serangan kemungkinan besar menghasilkan point, sedangkan tim SMK N 2 Teluk Kuantan sangat tidak efisien.

0 komentar:

Posting Komentar

Kerja Bakti

PMR

Senam Pagi

Latih Tanding

Film Animasi

MOS 2012

Followers

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...
English French German Spain Italian Dutch Russian Portuguese Japanese Korean Arabic Chinese Simplified
smk